rekomendasi realme buds q2 spesifikasi dan harga
TWS Realme Buds Q2s - Kita kini berada di sebuah era digital dan sangat sering menggunakan sebuah ponsel genggam, karena dengan ponsel genggam atau Smartphone kita dapat mengakses beragam hal. Dari sana nantinya kamu bisa mendapatkan hiburan, baik sekedar foto, Video atau lagu sekalipun.
Oleh karena itu kita biasanya memainkan atau menggunakan sebuah ponsel baik di rumah, di sekolah, di kantor, tempat umum atau bahkan di jalanan. Hal ini tentunya tetap bisa kita nikmati, namun agar tidak mengganggu para peguna lain jika kita sedang berada di tempat umum biasanya kita menggunakan Headset.
Headset sendiri memang sangat membantu namun tidak sedikit juga orang terganggu karena merasa risih atau ribet atasnya, memang sebenarnya setiap barang sendiri memiliki sebuah minus dan plusnya tersendiri. Adapun kekurangan dalam menggunakan headset sendiri ialah biasanya kabel yang mudah putus, gampang tertarik karena kabel yang melintang, dan banyak lagi. Namun ada juga kelebihan menggunakan headset sendiri ialah suara yang di hasilkan tidak gampang terganggu,
Seiring berjalannya dari waktu ke waktu headset sendiri terus berkembang, setiap headset sendiri makin memiliki spesifikasi yang sangat memukau dan suara yang di hasilkan juga sangat sangat jernih. Namun seiring berkembangnya zaman headsetpun kini tidak menggunakan kabel lagi, kini headset cukup menggunakan jaringan bluetooth.
Headset yang menggunakan bluetooth ini sebenarnya tetap memiliki kabel namun seperti yang mimin bilang ia hanya saja membutuhkan bluetooth sebagai pengoneksinya atau sebagai konektivitasnya secara wireless. True Wireless Stereo atau yang lebih di kenal sebagai TWS ini merupakan penghantar yang cukup baik untuk di gunakan, kini pun telah hadir berbagai macam TWS dan salah satu TWS yang akan mimin rekomendasikan ini ialah Realme Buds Wireless 2 Neo. Perlu kamu ketahui sebelum kalian memiliki sebuah tws dan perlu di ketahui juga fitur serta kegunaannya nanti. Adapun dari kalian yang ingin mengenal jauh mengenai Realme Buds Wireless 2 Neo ini sebagai berikut
Realme Buds Wireless Q2s
Sebelum bahas lebih dalam mengenai Realme Buds Wireless 2 Neo perlu kalian ketahui sebelumnya atau mungkin sudah banyak dari kalian yang mengetahui bahwasannya Realme sendiri merupakan sebuah vendor smartphone yang berasal dari china. Selain Realme mengeluarkan Smartphone, vendor yang satu ini juga mengeluarkan aksesoris untuk pengguna Smartphone seperti aksesoris untuk audio.
Sebenarnya Realme sendiri sudah pernah mengeluarkan beberapa TWS namun belum lama waktu belakangan ini Realme sendiri mengeluarkan Buds Q2 dan Realme Buds Wireless 2 Neo yang memiliki spesifikasi kasi menarik, bahkan bisa menjadi salah satu TWS yang menurut mimin bisa kamu miliki di harga yang cukup ramah dan spesifikasi yang sangat menarik yang ditawarkan.
Spesifikasi Realme Buds Q2s
Adapun spesifikasi yang di tawarkan sebagai berikut.
- Dapat memutar selama 30 Jam
- Waktu panggilan Kurang lebih hingga 3 Jam
- Memiliki Driver Boost Bass 10mm
- Latensi yang rendah di 88ms
- Bluetooth di 5.2
- Tipe USB-C
- ketahanan Air IPX4
- Memiliki Mode Gaming
- Memiliki teknologi peredam kebisingan
- Koneksi yang cukup instan dan memiliki sebuah fitur kontrol sentuh yang cerdas
- menyentuh sebanyak dua kali untuk memutar/menjeda musik - hal ini berlaku juga untuk menjawab/menutup panggilan
- Sentuh atau tap tiga kali untuk pindah ke lagu selanjutnya
- Tekan lama selama 2-3 detik untuk menolak panggilan dan masih banyak fitur menarik lainnya.
Bagai mana? menarik bukan? jadi tunggu apalagi, ayo segera miliki TWS tersebut untuk menemani kegiatan kalian sehari hari.
Penutup
Nah itu dia pembahasan singkat mengenai TWS Realme Buds Q2s yang mimin rekomendasikan, segera miliki agar merasakan sensasinya!
Posting Komentar untuk "rekomendasi realme buds q2 spesifikasi dan harga"